Marcelrino, Marcelrino (2023) PENGARUH DISIPIN KERJA, KONFLIK KERJA, DAN STRES KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN PT. GEMA SANGKAKALA ANUGERAH. Bachelor thesis, Universitas Buddhi Dharma.
Text
COVER - BAB III.pdf - Published Version Download (1MB) |
|
Text
BAB IV.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (765kB) | Request a copy |
|
Text
BAB V - LAMPIRAN.pdf - Published Version Download (1MB) |
Abstract
Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui pengaruh disiplin kerja, konflik kerja, dan stress kerja terhadap kinerja karyawan PT. Gema Sangkakala Anugerah. Populasi dalam penlitian ini adalah seluruh karyawan PT Gema Sangkakala Anugerah yang berjumlah 53 karyawan yang dimana semua populasi akan dijadikan sampel dalam penelitian ini. Alat analisis yang digunakan dalam melakukan penelitian ini adalah menggunakan Statistical Program for Social Science 24 atau bisa disebut juga dengan SPSS 24. Berdasarkan hasil analisis yang telah dilakukan dalam penlitian ini terdapat pengaruh antara disiplin kerja terhadap kinerja yang dapat dilihat dari Disiplin Kerja memiliki t_hitung 8,366 > t_tabel 2,00958 dan nilai probabilitas 0,000 < 0,05, tidak terdapat pengaruh antara konflik kerja terhadap kinerja dapat dilihat konflik kerja memiliki t_hitung -2,490 < t_tabel 2,00958 dan nilai probabilitas 0,016 < 0,05, dan tidak terdapat pengaruh antara stress kerja terhadap kinerja dapat dilihat stres kerja memiliki t_hitung -1,025 < t_tabel 2,00958 dan nilai probabilitas 0,310 > 0,05. Dan berdasarkan hasil uji f dengan membandingkan F_hitung 32,589 > F_tabel 2,79 dengan tingkat probabilitas 0,000 < 0,05 yang artinya bisa disimpulkan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima
Item Type: | Thesis (Bachelor) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Disiplin Kerja, Konflik Kerja, Stres Kerja, Kinerja Karyawan |
Subjects: | 600 Teknologi dan Ilmu Terapan (Bisnis) > 658 Manajemen Umum > 658.3 Manajemen Sumber Daya Manusia > 6583. Manajemen Karyawan |
Divisions: | Fakultas Bisnis > Manajemen (S1) |
Depositing User: | Rohman Syaifudin |
Date Deposited: | 29 May 2023 06:45 |
Last Modified: | 29 May 2023 06:45 |
URI: | https://repositori.buddhidharma.ac.id//id/eprint/1904 |
Actions (login required)
View Item |