Febeanti, Rikha (2021) PENGARUH KESADARAN MEREK DAN KUALITAS PELAYANAN TERHADAP LOYALITAS PELANGGAN GOJEK. Skripsi thesis, Universitas Buddhi Dharma.
Text
COVER - BAB III.pdf - Published Version Download (1MB) |
|
Text
BAB IV.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (646kB) | Request a copy |
|
Text
BAB V - LAMPIRAN.pdf - Published Version Download (1MB) |
Abstract
GOJEK merupakan sebuah jasa transportasi online yang juga menyediakan berbagai layanan dan gaya hidup seperti GO-Car, GO-Ride, Go-Food, Go-Mart, Go-Clean dan GO-Shop. Pada era perkembangan teknologi zaman sekarang ini Perusahaan jasa online tersebut mempermudah masyarakat dalam mendapatkan transportasi online dan membuat waktu menjadi efisien, nyaman dan aman. Pada Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui berapa banyak pengaruh kesadaran merek dan kualitas pelayanan terhadap loyalitas pelanggan GOJEK. Penelitian ini dilakukan dengan metode survey kuesioner yang disebarkan pada pelanggan GOJEK. Dengan populasi sebesar 133 dan sampel sebesar 100 responden. Dari hasil penelitian menunjukkan bahwa variabel kesadaran merek memiliki pengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan dengan hasil uji nilai probabilitas sebesar 0.000 < 0,05 yaitu 7,077. Pada variabel kualitas pelayanan memiliki pengaruh signifikan terhadap loyalitas pelanggan dengan hasil uji nilai probabilitas sebesar 0,000 < 0,05 yaitu 2,642. secara simultan memiliki nilai f hitung yaitu 69,855. sedangkan nilai f tabel yaitu sebesar 3,09 yang berarti kesadaran merek dan kualitas pelayanan dapat mempengaruhi loyalitas pelanggan. Dari kesimpulan pada penelitian ini menunjukkan bahwa pada variabel kesadaran merek dan kualitas pelayanan memiliki hubungan signifikan terhadap loyalitas pelanggan.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Kesadaran Merek, Kualitas Pelayanan, Loyalitas Pelanggan |
Subjects: | 600 Teknologi dan Ilmu Terapan (Bisnis) > 651 Layanan Kantor > 651.9 Layanan Kantor untuk Perusahaan Tertentu 600 Teknologi dan Ilmu Terapan (Bisnis) > 658 Manajemen Umum > 658.8342 Perilaku Konsumen |
Divisions: | Fakultas Bisnis > Manajemen (S1) |
Depositing User: | Rohman Syaifudin |
Date Deposited: | 03 Feb 2023 02:42 |
Last Modified: | 03 Feb 2023 02:42 |
URI: | https://repositori.buddhidharma.ac.id//id/eprint/1555 |
Actions (login required)
View Item |