Purnamasari, Mariana (2025) Pengaruh Influencer Endorsement, Online Customer Review, dan Brand Experience terhadap Niat Beli Makanan Beku dengan Brand Attitude sebagai Variabel Mediasi (Studi pada Pengguna Shopee di Tangerang). Skripsi thesis, Universitas Buddhi Dharma.
|
Text
COVER - BAB III.pdf - Published Version Download (4MB) |
|
|
Text
BAB IV.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (1MB) | Request a copy |
|
|
Text
BAB V - LAMPIRAN.pdf - Published Version Download (7MB) |
Abstract
Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh Influencer Endorsement, Online Customer Review, dan Brand Experience terhadap Niat Beli Makanan Beku di marketplace Shopee, dengan Brand Attitude sebagai variabel mediasi. Penelitian ini didorong oleh meningkatnya penggunaan internet di Indonesia selama pandemi COVID-19, yang mendorong pertumbuhan e-commerce, khususnya di sektor makanan beku. Shopee, salah satu marketplace terbesar di Indonesia, dipilih sebagai studi kasus. Metode penelitian yang digunakan adalah metode kuantitatif dengan pendekatan survei melalui kuesioner, melibatkan responden di Tangerang. Data dianalisis menggunakan Structural Equation Modeling (SEM) untuk menguji hubungan antar variabel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa Influencer Endorsement tidak memiliki pengaruh signifikan terhadap Brand Attitude maupun Niat Beli. Sebaliknya, Online Customer Review memiliki pengaruh signifikan terhadap Brand Attitude tetapi tidak terhadap Niat Beli, sementara Brand Experience berpengaruh signifikan terhadap Brand Attitude dan Niat Beli. Selain itu, Brand Attitude berperan sebagai mediator dalam hubungan antara Online Customer Review dan Brand Experience dengan Niat Beli, namun gagal memediasi hubungan antara Influencer Endorsement dengan Niat Beli. Penelitian ini memberikan kontribusi praktis bagi pelaku usaha dalam merancang strategi pemasaran digital yang efektif melalui pemanfaatan Influencer Endorsement, pengelolaan Online Customer Review, dan peningkatan Brand Experience. Studi ini juga memberikan kontribusi teoretis dengan mengkaji peran Brand Attitude sebagai variabel mediasi dalam konteks pemasaran digital.
| Item Type: | Thesis (Skripsi) |
|---|---|
| Uncontrolled Keywords: | Influencer Endorsement, Online Customer Review, Brand Experience, Brand Attitude, Marketplace Shopee, Makanan Beku, Tangerang |
| Subjects: | 600 Teknologi dan Ilmu Terapan (Bisnis) > 641 Gastronomi > 641.3 Makanan 600 Teknologi dan Ilmu Terapan (Bisnis) > 658 Manajemen Umum > 658.408 Social Responsibility of Management > 658.408 Corporate Social Responsibility (CSR) 600 Teknologi dan Ilmu Terapan (Bisnis) > 658 Manajemen Umum > 658.82 Promosi Pemasaran 600 Teknologi dan Ilmu Terapan (Bisnis) > 658 Manajemen Umum > 658.84 Distribusi Marketing > 658.84 Bisnis Online 600 Teknologi dan Ilmu Terapan (Bisnis) > 658 Manajemen Umum > 658.80072 Statistik Pemasaran |
| Divisions: | Fakultas Bisnis > Manajemen (S2) |
| Depositing User: | Mayang Farha |
| Date Deposited: | 12 Jan 2026 03:31 |
| Last Modified: | 12 Jan 2026 03:31 |
| URI: | https://repositori.buddhidharma.ac.id//id/eprint/2964 |
Actions (login required)
![]() |
View Item |

