Perancangan Sistem Pendeteksi Asap Otomatis Berbasis Arduino R3 Dengan Menggunakan Metode Fuzzy Logic Mamdani

Scorpionius, Leonardy Fery (2024) Perancangan Sistem Pendeteksi Asap Otomatis Berbasis Arduino R3 Dengan Menggunakan Metode Fuzzy Logic Mamdani. Skripsi thesis, Universitas Buddhi Dharma.

[img] Text
COVER - BAB III.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (970kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf - Published Version

Download (2MB)

Abstract

Penelitian ini mengembangkan sistem pendeteksi asap berbasis Arduino R3 yang menggunakan metode fuzzy logic. Sistem ini bertujuan untuk memberikan peringatan jarak jauh melalui aplikasi Telegram. Dalam aplikasi Telegram, salah satu fitur bot digunakan untuk mengirimkan pesan terkait PPM (Part Per Milion) yang terdeteksi. PPM (Part Per Milion) asap ini akan diinformasikan jika terdeteksi di area yang lingkungan umum pada kantin. Penggunaan sensor MQ-2 dalam sistem ini penggunaan aplikasi Telegram sebagai media peringatan sangat efektif. Aplikasi ini mudah digunakan dan dapat diakses oleh siapa saja. Dengan demikian, informasi terkait polusi asap dapat disampaikan dengan cepat dan mudah kepada masyarakat. Hal ini sangat penting untuk meningkatkan kesadaran dan kepedulian masyarakat terhadap masalah polusi udara.. Selain itu, sistem ini juga membantu mengurangi polusi udara di lingkungan publik. Metode fuzzy logic dalam sistem ini memungkinkan untuk membedakan tingkat konsentrasi asap. Dengan begitu, sistem dapat memberikan respons yang sesuai berdasarkan konsentrasi asap yang terdeteksi. Sistem ini dirancang untuk menciptakan masyarakat lebih mewasapdai terkait kadar asap yang ada. Selain itu, sistem ini mampu memperingatkan masyarakat Ketika kadar asap yang terdeteksi oleh sensor Mq-2 melebihi jumlah di atas standar agar masyarakat bisa menjaga Kesehatan pernapasan dari polusi yang disebabkan oleh asap.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: deteksi asap rokok, area bebas asap rokok, pencemaran udara, internet of things
Subjects: 000 Karya Umum > 004 Pemrosesan Data, Ilmu Komputer > 004.65 Jaringan Komunikasi Komputer
000 Karya Umum > 004 Pemrosesan Data, Ilmu Komputer > 004.6 Tampitan Antar Muka dan jaringan Komputer
Divisions: Fakultas Sains & Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: Hariyanto Rie
Date Deposited: 28 Apr 2025 05:43
Last Modified: 28 Apr 2025 05:43
URI: https://repositori.buddhidharma.ac.id//id/eprint/2564

Actions (login required)

View Item View Item