RANCANG TEMPAT SAMPAH PINTAR PEMILAH LOGAM DAN NON LOGAM DENGAN METODE METAL PROXIMTIY DAN ARDUINO R3 UNO

Cadrino, Guesdy (2024) RANCANG TEMPAT SAMPAH PINTAR PEMILAH LOGAM DAN NON LOGAM DENGAN METODE METAL PROXIMTIY DAN ARDUINO R3 UNO. Skripsi thesis, Universitas Buddhi Dharma.

[img] Text
COVER-BAB III.pdf - Published Version

Download (9MB)
[img] Text
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf - Published Version

Download (2MB)

Abstract

Manusia melakukan banyak aktivitas dalam kehidupannya, dalam aktivitas itu manusia dapat menghasilkan sampah. Sampah selalu timbul menjadi persoalan rumit dalam masyarakat yang kurang memiliki kepekaan terhadap lingkungan. Maka dari itu diperlukan tempat sampah yang dapat lebih efektif memilah sampah secara otomatis, sehingga dibutuhkannya sebuah inovasi berupa tempat sampah pemilah otomatis antara logam dan non logam untuk perancangan pembuatannya dibutuhkan Arduino R3 sebagai pusat pengolahan data, metal proximity dan sensor infrared sebagai sensor untuk mendeteksi sebuah sampah itu berstatus logam atau non logam, moto servo sebagai tuas penggerak sekaligus pemilah kemana sampah akan ditempatkan pada tempat yang seharusnya, sebagai sensor yang mendeteksi pergerakan user kepada tempat sampah pintar dengan mengirimkan status kepada, moto servo menggerakan tuas tempat sampah. Banyak sampah yang sudah ditempatkan pada tempat sampah pintar yang sudah dibuat. Hasil uji coba pembuatan alat ini sudah memberikan presentasi 75% keberhasilan saat percobaannya.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Tempat sampah pemilah, Arduino R3, Metal Proximity, Moto Servo, Sensor InfraRed Obstacle
Subjects: 000 Karya Umum > 004 Pemrosesan Data, Ilmu Komputer > 004.65 Jaringan Komunikasi Komputer
000 Karya Umum > 004 Pemrosesan Data, Ilmu Komputer > 004.6 Tampitan Antar Muka dan jaringan Komputer
Divisions: Fakultas Sains & Teknologi > Teknik Informatika
Depositing User: Hariyanto Rie
Date Deposited: 17 Apr 2025 06:11
Last Modified: 17 Apr 2025 06:11
URI: https://repositori.buddhidharma.ac.id//id/eprint/2472

Actions (login required)

View Item View Item