Sinuraya, Cindy Enika (2023) PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, KOMPENSASI DAN DISIPLIN KERJA, TERHADAP KINERJA KARYAWAN PADA UD. 3AN BRE I’THNK. Skripsi thesis, Universitas Buddhi Dharma.
Text
COVER - BAB 3.pdf - Published Version Download (2MB) |
|
Text
BAB 4.pdf - Published Version Restricted to Registered users only Download (1MB) | Request a copy |
|
Text
BAB 5 - PENUTUP.pdf - Published Version Download (2MB) |
Abstract
Penulisan skripsi ini dilakukan untuk mengetahui seberapa besar Pengaruh Gaya Kepemimpinan, Kompensasi, dan Disiplin Kerja terhadap Kinerja Karyawan pada UD. 3an Bre I’Thnk. Penelitian ini dilakukan dengan cara menyebarkan kuesioner dan menggunakan metode deskriptif. Dalam melakukan penelitian, penulis menggunakan analisis deksripsi data, frekuensi data, uji validitas dan uji reliabilitas, uji asumsi klasik, uji F, dan uji T dan analisis korelasi berganda. Berdasarkan hasil analisis yang dilakukan penulis, diperoleh hasil sebagai berikut ini, hasil penelitian dari analisis linear berganda menunjukan Y = 21.905 + 0.107 X1 + 0.001 X2 + 0.310 X3, yang artinya setiap ada peningkatan atau penurunan Gaya Kepemimpinan 1 poin maka Kinerja akan mengalami peningkatan atau penurunan sebesar 0.107, sedangkan setiap adanya peningkatan atau penurunan Kompensasi 1 poin maka Kinerja akan mengalami peningkatan atau penurunan sebesar 0.001, serta setiap peningkatan atau penurunan Disiplin Kerja sebanyak 1 poin maka Kinerja akan mengalami peningkatan atau penurunan maka Kinerja akan mengalami peningkatan atau penurunan sebanyak 0.310. Berdasarkan hasil uji F didapat Fhitung untuk ketiga nilai ini adalah 4.139 dimana ketiga nilai tersebut lebih besar dari Ftabel yaitu 2,81 dengan demikian Ho ditolak dan Ha diterima. Dari hasil uji T didapat thitung untuk X1 sebesar 0.107, untuk X2 sebesar 0.001 dan untuk X3 sebesar 0.310. maka dapat disimpulkan bahwa Ho ditolak dan Ha diterima. Hasil penelitian menunjukan bahwa Gaya Kepemimpinan, Kompensasi, dan Disiplin Kerja berpengaruh signifikan terhadap Kinerja Karyawan
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Gaya Kepemimpinan, Kompensasi, Disiplin Kerja, Kinerja |
Subjects: | 600 Teknologi dan Ilmu Terapan (Bisnis) > 658 Manajemen Umum > 658.3 Manajemen Sumber Daya Manusia |
Divisions: | Fakultas Bisnis > Manajemen (S1) |
Depositing User: | Hariyanto Rie |
Date Deposited: | 20 Mar 2024 06:57 |
Last Modified: | 20 Mar 2024 06:57 |
URI: | https://repositori.buddhidharma.ac.id//id/eprint/2133 |
Actions (login required)
View Item |