PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY, CAPITAL INTENSITY, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK (Pada Sektor Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2017-2021)

Marcella, Maitri (2023) PENGARUH CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY, CAPITAL INTENSITY, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP PENGHINDARAN PAJAK (Pada Sektor Property dan Real Estate yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) Periode 2017-2021). Bachelor thesis, Universitas Buddhi Dharma.

[img] Text
COVER - BAB III.pdf - Published Version

Download (627kB)
[img] Text
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (581kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V - LAMPIRAN.pdf - Published Version

Download (3MB)

Abstract

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji hubungan antara tanggung jawab sosial perusahaan, intensitas modal dan ukuran perusahaan terhadap penghindaran pajak, pada perusahaan properti dan real estate di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2017 sampai 2021. Beberapa penelitian sebelumnya mengenai penghindaran pajak memperlihatkan hasil yang berbeda-beda. Oleh karena itu perlunya dilakukan pengujian ulang mengenai teori penghindaran pajak. Purposive sampling digunakan untuk memilih 45 perusahaan dari 320 populasi perusahaan properti dan real estate yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia (BEI) tahun 2017 sampai 2021. Data penelitian ini dianalisis menggunakan regresi linier berganda, dan SPSS versi 25 yang digunakan untuk menganalisis hasilnya. Hasil dari penelitian menunjukan bahwa tanggung jawab sosial perusahaan tidak berpengaruh terhadap penghindaran pajak dengan tingkat signifikan 0,076, untuk intensitas modal berpengaruh terhadap penghindaran pajak dengan tingkat signifikan 0,004, dan ukuran perusahaan berpengaruh terhadap penghindaran pajak dengan tingkat signifikan 0,040, serta tanggung jawab sosial perusahaan, intensitas modal dan ukuran perusahaan bersama – sama (simultan) berpengaruh terhadap penghindaran pajak dengan tingkat signifikan sebesar 0,034.

Item Type: Thesis (Bachelor)
Uncontrolled Keywords: Tanggung jawab sosial perusahaan, Intensitas modal, Ukuran perusahaan, Penghindaran pajak
Subjects: 600 Teknologi dan Ilmu Terapan (Bisnis) > 657 Akuntansi > 657.46 Akuntansi Perpajakan
600 Teknologi dan Ilmu Terapan (Bisnis) > 658 Manajemen Umum > 658.408 Social Responsibility of Management > 658.408 Corporate Social Responsibility (CSR)
600 Teknologi dan Ilmu Terapan (Bisnis) > 658 Manajemen Umum > 658.02 Manajemen Perusahaan
Divisions: Fakultas Bisnis > Akuntansi (S1)
Depositing User: Rohman Syaifudin
Date Deposited: 18 Apr 2023 03:25
Last Modified: 18 Apr 2023 03:25
URI: https://repositori.buddhidharma.ac.id//id/eprint/1835

Actions (login required)

View Item View Item