ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAUAN PEMILIK USAHA KECIL MENENGAH UNTUK MEMBAYAR PAJAK

Aryapin, Agnes (2022) ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEMAUAN PEMILIK USAHA KECIL MENENGAH UNTUK MEMBAYAR PAJAK. Skripsi thesis, Universitas Buddhi Dharma.

[img] Text
COVER- BAB III.pdf - Published Version

Download (1MB)
[img] Text
BAB IV.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (533kB) | Request a copy
[img] Text
BAB V.pdf - Published Version

Download (1MB)

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh kesadaran wajib pajak, pengetahuan perpajakan, dan tingkat Pendidikan wajib pajak terhadap kemauan pemilik usaha kecil menengah untuk membayar pajak di Kecamatan Neglasari Kota Tangerang. Dalam penelitian ini data primer yang digunakan sebanyak 72 sampel yang pengumpulan datanya dilakukan dengan metode wawancara, kuisioner, dan studi Pustaka. Jenis pada penelitian ini adalah penelitian kuantitatif Teknik analisis data yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dengan menggunakan alat bantu SPSS versi 25. Hasil penelitian ini menunjukan bahwa variabel kesadaran wajib pajak berpengaruh signifikan terhadap kemauan membayar pajak, variabel pengetahuan perpajakan tidak berpengaruh signifikan terhadap kemauan membayar pajak, dan tingkat Pendidikan wajib pajak berpengaruh signifikan terhadap kemauan membayar pajak. Sedangkan secara simultan variabel kesadaran wajib pajak, pengetahuan perpajakan, dan tingkat Pendidikan wajib pajak berpengaruh positif dan signifikan terhadap kemauan membayar pajak.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kesadaran Wajib Pajak, Pengetahuan Perpajakan, Tingkat Pendidikan
Subjects: 300 Ilmu Sosial > 332 Ekonomi Keuangan dan Finansial, Ekonomi Biaya dan Pembiayaan > 332.024 Keuangan Pribadi
300 Ilmu Sosial > 332 Ekonomi Keuangan dan Finansial, Ekonomi Biaya dan Pembiayaan > 332.1 Bank, Perbankan
300 Ilmu Sosial > 332 Ekonomi Keuangan dan Finansial, Ekonomi Biaya dan Pembiayaan > 332.4 Uang
300 Ilmu Sosial > 336 Keuangan Negara > 336.2 Pajak dan Perpajakan
600 Teknologi dan Ilmu Terapan (Bisnis) > 658 Manajemen Umum > 658.154 Anggaran, Budget & Anggaran Perusahan
600 Teknologi dan Ilmu Terapan (Bisnis) > 658 Manajemen Umum > 658.155 Manajemen Pemasukan dan Pengeluaran > 658.155 Deviden
600 Teknologi dan Ilmu Terapan (Bisnis) > 650.021 Statistik Bisnis
600 Teknologi dan Ilmu Terapan (Bisnis) > 658 Manajemen Umum > 658.155 Manajemen Pemasukan dan Pengeluaran > 658.155 Manajemen Biaya
600 Teknologi dan Ilmu Terapan (Bisnis) > 658 Manajemen Umum > 658.15 Manajemen Keuangan
600 Teknologi dan Ilmu Terapan (Bisnis) > 658 Manajemen Umum > 658.152 Manajemen Investasi > 658.152 Manajemen Modal
Divisions: Fakultas Bisnis > Akuntansi (S1)
Depositing User: Users 1458 not found.
Date Deposited: 21 Feb 2023 03:08
Last Modified: 22 Feb 2023 03:11
URI: https://repositori.buddhidharma.ac.id//id/eprint/1620

Actions (login required)

View Item View Item